Fakultas Kedokteran Universitas Ahmad Dahlan Turut Mengirimkan Delegasi Dalam Acara Indonesian Medical Student Summit ke-10 di Makassar.
Musyawarah Nasional Ikatan Senat Mahasiswa Kedokteran Indonesia (ISMKI) kembali diadakan di Kota Makassar setelah pada tahun 1981 diadakan Munas ISMKI yang pertama. Kegiatan yang masuk dalam rangkaian acara Indonesian Medical Student Summit (IMSS) ke-10 dengan Universitas Bosowa sebagai tuan rumah yang dilaksanakan di Kota Makassar, tepatnya di Menara Bosowa pada tanggal 16-20 Februari 2022. Fakultas […]